Roman bercorak satir politik seperti ini akan abadi dan tak lekang oleh zaman karena kemiskinan dan penindasan selalu terjadi di berbagai belahan bumi. Oleh karena itu, cerita Max Havelaar menjadi relevan di berbagai negara. Penerjemahan ke dalam bahasa setempat menjadi jalan keluar memahami cerita Max Havelaar. Buku ini menyebutkan hingga sekarang, Max Havelaar telah diterjemahkan ke dalam …
Studi Kajian Kelayakan Pelestarian Bekas Rumah Asisten Residen (rumah Multatuli) di kota Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten adalah sebagai langkah awal pada tahap pelindungan. Dalam aspek pelindungan, tidak hanya kajian ini, namun penetapannya menjadi berstatus cagar budaya juga menjadi penting. Hasil kajian ini kemudian menjadi masukan tidak hanya bagi Dinas Pendidikan dan Kebu…
Pengkajian terhadap karya sastra dunia seperti Max Havelaar dan Bumi Manusia ini, diharapkan mampu meningkatkan kepedulian kita terutama pelajar dan pembaca sastra terhadap khazanah kesusastraan Indonesia bermutu. Buku ke-1 dari 2 jilid ini memuat perspektif struktur dan pemikidan dalam Max Havelaar karya Multatuli. Yaitu tentang kolonialisme, kelompok masyarakat, revolusi, kebangkitan suatu…
Pengkajian terhadap karya sastra dunia seperti Max Havelaar dan Bumi Manusia ini, diharapkan mampu meningkatkan kepedulian kita terutama pelajar dan pembaca sastra terhadap khazanah kesusastraan Indonesia bermutu. Buku ke-2 dari 2 jilid ini memuat perspektif struktur dan pemikidan dalam Bumi Manusia karya Pramoedya Ananta Toer. Yaitu tentang kolonialisme, kelompok masyarakat, revolusi, keban…