Pada 1958, Sukarno menyatakan tegas penolakannya terhadap senjata nuklir: "Tjara agar kita tidak mengalami peperangan dunia peperangan atom ialah semua sendjata atom dilemparkan ke dalam laut dan djangan membuat sendjata atom lagi!". Namun memasuk 1965, pandangan Sukarno berubah drastis. Proyek riset nuklir di Indonesia yang awalnya digunakan untuk tujuan-tujuan non-militer kini tampak diarahka…
Dalam Sapiens, dia menjelajahi masa lalu kita. Dalam Homo Deus, dia menerawang masa depan kita. Kini, Yuval Noah Harari, salah seorang pemikir paling inovatif di planet ini, beralih ke masa kini untuk mendalami perkara-perkara yang paling mendesak hari ini. Bagaimana komputer dan robot mengubah makna menjadi manusia? Bagaimana kita menghadapi wabah berita palsu? Apakah negara, bangsa, dan agama…
Buku karya Takashi Shiraishi ini mengupas kemunculan pergerakan rakyat Indonesia selama awal hingga perempat abad ke-20. Aksi-aksi pergerakan yang terekspresikan melalui penerbitan surat kabar, karya sastra, pembentukan perkumpulan, rapat-rapat umum, dan demonstrasi menandai momen saat orang Indonesia mulai memandang dunia mereka secara baru. Politik Indonesia modern sekaligus cikal bakal nasio…
Sejak abad X, Banten sudah dikenal sebagai imperium lada (piper Nigrum L.) di Asia Tenggara. Pada puncak kejayaannya, Banten telah memberi warna pada ekonomi maritim di jalur rempah dunia. Kini, warisan sejarah rempah dengan berbagai keunikan dan kekhasannya merupakan sumber daya budaya yang dapat dikembangkan sebagai daya tarik wisata dalam lingkar destinasi pariwisata dan daerah. Berbekal …
Kumpulan hasil penelitian karya para peneliti Balai Arkeologi Bandung kali ini berupa kajian mengenai Lampung. Sebagaimana halnya bunga rampai, isi dan corak tulisannya pun beraneka ragam sesuai dengan keragaman data arkeologi. Buku ini meliputi topik teknologi, permukiman, ekologi, religi, dan arsitektur.
Dilihat dari dimensi primordial, wilayah administratif Banten tidak identik dengan teritori etnik, karena di dalamnya hidup kelompok-kelompok masyarakat yang secara sadar mengidentikan diri dengan budaya Sunda. Jawa bahkan juga Betawi khususnya di daerah Tangerang. Tetapi dari dimensi instrumental, komunitas-komunitas itu telah menemukan sendiri cara untuk membentuk identitas lebih luas dalam b…
Sejarah sering kali menghadirkan orang-orang besar. Padahal, peristiwa besar, misalnya kemerdekaan tidaklah lepas dari peran rakyat kebanyakan. Harapan untuk memperkaya narasi sejarah dan historiografi revolusi kemerdekaan Indonesia, terutama melihat peristiwa kemerdekan dari sudut pandang rakyat kebanyakan merupakan alasan buku ini hadir. Buku ini berisi delapan artikel yang disarikan dari kar…
Kartunis Larry Gonnick mengubah pandangan kita tentang pelajaran sejarah dengan buku ini! Berbagai peristiwa dalam sejarah peradaban manusia disajikan secara dahsyat, menawan, seram, tapi juga kocak--dalam Kartun Riwayat Peradaban Jilid III: Bangkitnya dunia Islam, sejarah Afrika dan Asia Tengah, serta keluarnya Eropa dari zaman kegelapan menuju Renaissance. Bacalah tentang bagaimana perdaganga…
Kartunis Larry Gonick mengubah pandangan kita tentang pelajaran sejarah dengan buku ini! Berbagai peristiwa dalam sejarah peradaban manusia disajikan secara dahsyat, menawan, seram, tapi juga kocak-kocak--dalam Kartun Riwayat Peradaban Jilid II: Peradaban India dan Tiongkok berikut segala penemuan dan filsafat yang dihasilkannya, riwayat negara Romawi dari berdiri hingga runtuhnya, serta kelahi…
Kartunis Larry Gonick mengubah pandangan kita tentang pelajaran sejarah dengan buku ini! Berbagai peristiwa dalam sejarah peradaban manusia disajikan secara dahsyat, menawan, seram, tapi juga kocak--dalam Kartun Riwayat Peradaban Jilid 1: Terbentuknya alam semesta, evolusi kehidupan dan manusia, serta kisah peradaban-peradaban awal di Mesir, Timur-Tengah, dan Yunani. Saksikan terciptanya musik …