Manusia merupakan organisme ganda dengan perwujudan mental dan fisik serta tubuh dan pikiran. Begitu pula denga kekuatan pribadi. Daya tarik pribadi tidak hanya berbentuk kekuatan saraf fisik. Ada banyak orang yang memiliki serta memancarkan kekuatan saraf fisik, tetapi tidak memiliki daya tarik pribadi dalam makna sepenuhnya. Beberapa orang memiliki daya tarik mental yang lebih kuat, sementara…