Suatu malam, Major, si babi tua yang bijaksana, mengumpulkan para binatang di peternakan untuk bercerita tentang mimpinya. Setalah sekian lama hidup di bawah tirani manusia, Major mendapat visi bahwa kelak sebuah pemberontakan akan dilakukan binatang terhadap manusia; menciptakan sebuah dunia di mana binatang akan berkuasa atas dirinya sendiri. Tak lama, pemberontakan benar-benar terjadi. Ke…
Tuan Jones dari Pertanian Manor sangat malas dan pemabuk berat. Suatu hari dia lupa memberi makan binatang-binatang peliharaannya, maka terjadilah pemberontakan di bawah pimpinan dua babi bernama Napoleon dan Snowball. Para binatang mengambil alih pertanian itu dan berikrar untuk menghapuskan ketidaksetaraan yang sangat timpang di antara mereka. Pertanian Manor ganti nama menjadi Pertanian Hewa…